KABA PENDIDIKAN

Headline KABA PENDIDIKAN TANAH DATAR

Batusangkar, bakaba.net–Sekretaris Dinas Pendidikan Kabupaten Tanah Datar, Inhendri Abbas. S.Pd MM membuka dengan resmi kegiatan Bimbingan Tekhnis Peningkatan Kompetensi Tenaga Pendidik Sekolah Dasar Tingkat Kabupaten Tanah Datar di Islamic Centre Pagaruyung, Senin (28/10). Dalam sambutannya, Inhendri Abas mengatakan ...
0
Headline KABA PENDIDIKAN NASIONAL News

Jakarta – Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) Mohammad Nasir mengumumkan 92.331 siswa diterima di Perguruan Tinggi Negeri (PTN) melalui Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi (SNMPTN) 2019. Menristekdikti menjelaskan, dari jumlah siswa yang dinyatakan lulus SNMPTN 2019, ...
0
Headline KABA PENDIDIKAN News PADANG

PADANG – Ombudsman RI Perwakilan Sumatera Barat menurunkan tim khusus guna melakukan pemantauan pelaksanaan UN tahun 2019, tim akan bekerja secara tertutup. “Tim akan mendatangi sekolah tanpa diketahui terlebih dahulu oleh sekolah tersebut,” kata Adel Wahidi Plt Kepala ...
0
Headline KABA PENDIDIKAN TANAH DATAR

Lintau, bakaba –  Rombongan RI 4 Ibu Hj. Mufidah Jusuf Kalla ketika melakukan Kunjungan Kerja di Tanah Datar juga meninjau Akademi Komunitas di Jorong Rajawali Nagari Tigo Jangko Kecamatan Lintau Buo. kamis (12/04) kemaren lusa. Kedatangan RI-4 dan ...
0
KABA PENDIDIKAN

Kesempatan menuntut ilmu itu bukan hanya buat anak dari keluarga berduit. Miskin bukan halangan untuk mendapatkan pendidikan. Demikian Bupati Limapuluh Kota H Irfendi Arbi di hadapan sejumlah warga Limapuluh Kota di Sarilamak, baru-baru ini. “Jangan pernah menyerah dengan ...
0
Headline KABA PENDIDIKAN

Pariangan, Bakaba–Perjusami untuk kenaikan tingkat  kepramukaan peserta didik SMA1 Pariangan Kabupaten Tanah Datar  di Lapangan Hijau Padang Laweh Malalo kecamatan Batipuh Selatan dimulai , Jum’at (28/1). Hendri Dunand sebagai Koordonator sekaligus Guru Pendamping Bidang KepramukaanSMA  1 Pariangan saat ditemui ...
0
Headline KABA PENDIDIKAN

Batusangkar, Bakaba–Kepala Bidang Pembinaan Sekolah Dasar Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Tanah Datar Baharuddin M. Pd, membuka dengan resmi kegiatan Bedah Kisi – Kisi Standar Kompetensi Lulusan (SKL ) Ujian Nasional tingkat Kabupaten Tanah Datar bertempat di SDN 01 ...
0
Headline KABA PENDIDIKAN

Batusangkar, Bakaba–Komite Sekolah SDN 02 Labuah Kecamatan Lima Kaum Kabupaten Tanah Datar telah melaksanakan Program Kerja Nyata pada awal semester dua 2017/2018. Program utama memberikan sumbangan sukarela tanpa paksaan berupa pengecatan ulang seluruh ruangan kelas. Kegiatan pengecatan ruang ...
0
Headline KABA PENDIDIKAN

Batusangkar, Bakaba–Kepala UPT Dinas Pendidikan Kecamatan Lima Kaum Raulis, S. Pd. Membuka dengan resmi Wisuda Tahfiz Al-Quran Jus ke 30 Tingkat Kecamatan Lima Kaum di Gedung Serbaguna Datauak Parpatih Nan Sabatang Jumat (22/12). Wisuda tahun ini adalah wisuda ...
0
Copy Protected by Chetan's WP-Copyprotect.