Dansatgas Kodim 0306/50 Kota Jajal Trek Baru TMMD 106

Dansatgas Kodim 0306/50 Kota Jajal Trek Baru TMMD 106

- in Headline, LIMAPULUH KOTA, News
0
Limapuluh Kota, bakaba.net — Dansatgas TMMD 106 Kodim 0306/50 Kota Letnan Kolonel Kav Solikhin, S. Sos, MM menjajal ruas jalan yang baru dibuka dalam program TMMD 106 diwilayah itu.  Ruas jalan sepanjang 9000 meter itu merupakan ruas penghubung Nagari Situjuah Ladang Laweh menuju Jorong Sialang Nagari Tungka Kecamatan Situjuah Limo Nagari Kabupaten Limapuluh Kota Selasa (15/10).

Dansatgas  didampingi Kasdim dan Pasiter Kapten czi Aseprizal St. Mangkuto  dan bakaba.net menjajal ruas jalan yang masih sangat terjal dan belum rata itu dengan mengunakan motor jenis trabas.

Rombongan yang berjumlah 7 orang itu mulai bertolak dari Posko TMMD 106 Kodim 0306/50 Kota yang terdapat di Nagari Situjuah Ladang Laweh menuju Jorong Sialang Tungka dengan melewati ruas jalan raya.

Setelah menempuh ruas jalan yang mulus tetapi ketika masuk ruas yang baru dibuka arah di Sialang, kepiawaian mengend

Leave a Reply