Batusangkar, bakaba – Untuk mengevaluasi pengamanan lebaran 2018 dan evaluasi lintas sektoral Kapolres Tanah Datar AKBP Bayuaji Yudha Prajas bersama Forkopimda melakukn Vicon dengan Kapolri di Mapolres Tanah Datar Senin (25/06).
Vicon dihadiri Kapolres Tanah Datar AKBP Bayuaji Yudha Prajas, Bupati Tanah Datar Irdinansyah Tarmizi, Ketua DPRD Anton Yondra, Kasdim 0307 Tanah Datar, Kadis Perhubungan, Kadis Kesehatan, Kadis Koperindag, Kesbang Pol, Kabid Pol PP, PJ Kadis PUPR serta para Perwira di Lingkungan Polres Tanah Datar.
Menko Polkam Wiranto pada kegiatan tersebut menyampaikan evaluasi kerjasama pusat dan daerah dalam rutinitas tahunan.Mudik lebaran suatu hal yang biasa, banyak harapan masyarakat salah satunya dapat mudik dan balek dengan transportasi mudah, aman dan mudah serta harga pangan tidak melonjak sehingga terjangkau serta masyarakat dapat mnjalankn ibadah dengan aman.
Memberikan rasa aman itu merupakan tanggung jawab kita semua dan presiden selalu membincangkann hal itu dalam sidang kabinet terbatas.
“Pagi ini evaluasi hal-hal yang ingin kita perbaiki, meski scara umun hal itu sdh bisa kita hujudkan dengan baik”, ujarnya.
Selanjutnya musibah tenggelamnya kapal penumpang di danau toba juga akan menjadi hal yang akan dibincangkan agar tidak terjadi hal serupa di masa mendatang
Kapolri Jenderal Pol Tito Karnavian operasi ketupat 2018 dan berlansung selama 18 hari di seluruh Polda yang melibatkan tim gabungan untuk mengamankan fasilitas umum dan masalah teror bom, stabilitas harga, sweeping premanisne, potensi rawan komplik dan gangguan kamtibmas serta bencana alam.
Dalam arus mudik dan balik dengan waktu yang cukup panjang terdapat dua puncak arus mudik yaitu pada tanggal 9 – 12 Juni, terjadi beberapa titik macet cukup panjang tapi bisa d atasi, sementara puncak arus balek terjadi pada tanggal 17 – 20 merupakan.
“Secara umum arus balek dan mudik berjalan lancar”, ujarnya.
Sementara Kamtibmas secara umum terjadi penurunan, baik itu Curat, Curanmor tetapi penganiayaan justru mengalami peningkatan.
Hal baru yang menonjol dan menjadi sorotan naiknya balon udara khususnya di Jatim dan Jateng. Dalam hal ini balon-balon udara sudah disita, karena dapat menganggu penerbangan pesawat.
“Penerbangan balon sebaiknya di ikat, karena dapat menganggu penerbangan”, ujarnya.
Disamping itu persaingan usaha dalam catatan Polri di ungkap 8 kasus tujuh tersangka dalam persaingan harga dan yang menonjol yaitu bawang putih, daging dan beras, tetapi secara umum dapat di atasi.
Menteri perhubungan skala nasional Moda transportasi naik, tapi tumbuh d sektor darat KA, Laut dan Udara, sementara motor turun.
“Indikator keberhasilan meningkatnya kecepatan, kecepatan mudik naik 25% dan balek naik 6 %”, ujarnya
Sementara Panglima TNI dalam Vicon tersebut membahas masalah balon udara di Jatim dan Jateng yg cukup masif, tidak diizinkn menerbangkan
balon udara
Menerbangkan balon udara mengunakan elpiji 5 kilo dan tidak terdekteksi oleh radar pesawat, apabila pesawat menabrak balon udara maka akan terjadi kecelakaan udara yang sangat membahayakan.
Menteri PU Pera menyampaikan Inprastruktur yang sudah di
siapkan baik tol dan lainnya dapat di selesaikankan dengan baik dalam waktu singkat.
Sarana dan prasarana tersebut juga dapat dimanfaatkan dengan baik oleh Perhubungan dan Lantas sehingga masyarakat yang melakukan arus balik dan mudik dapat berjalan dengan aman, lancar.
Menteri Pertanian menyampaikan dalam kurun waktu dua tahun terakhir. Harga pangan relatif stabil dan yang menarik beberapa pangan seperti cabe, minyak goreng bahkan mengalami peningkatan produksi sehingga tidak terjadi lonjakan harga.
Mentan mengatakan keberhasilan itu merubah pola tanam 3 bulan sebelum lebaran dengan menambah jumlahnya jumlah produksi, bahkan untuk jagung, bawang merah dan ayam yang masuk lima komunitas strategis berhasil di export.
Permainan harga sangat merugikan petani dan masyarakar. Dalam permainan harga ada lima perusahaan yang izinnya di cabut, bahkan tidak akan di berikan izin baru karena sudah melakukan spekulasi harga.
Kerjasama Satgas pangan sangat membantu, karena bisa dinikmati masyarakat. Dalam permainan harga ini ada 722 perusahaan besar di proses, spekula